Berita



Penertiban 31 Kabel Fiber Optik di Jalan Wolter Mongonsidi, Jakarta Selatan
Jakarta Selatan - Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta bersama Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (APJATEL) dan pemilik jaringan utilitas telah menertibkan 31 kabel fiber optik udara di Jalan Wolter Mongonsidi, Jakarta Selatan (26/09/2024).Proses penertiban kabel udara di ruas jalan ini akan diselesaikan secara bertahap dalam beberapa hari ke depan.Bersama kita wujudkan Jakarta yang lebih rapi dan nyaman, Sobat DBM! ....
Penertiban 19 Kabel Fiber Optik di Jalan Mangga Dua, Jakarta Utara
Jakarta Utara - Kabel fiber optik udara yang semrawut di Jalan Mangga Dua, Jakarta Utara telah berhasil ditertibkan! Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta bersama Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (APJATEL) dan pemilik jaringan utilitas telah menertibkan 19 kabel fiber optik (25/09/2024).Bersama kita wujudkan Jakarta yang lebih rapi dan nyaman, #SobatDBM! ....
(INFO) Pemberitahuan Rencana Konsultasi Publik Pembangunan Jalan Tembus Bangun Cipta Sarana
Jakarta Utara - Sehubungan dengan rencana pembangunan Jalan Tembus Bangun Cipta Sarana di Kelurahan Pegangsaan Dua dan Kelurahan Kelapa Gading Timur, Kecamatan Kelapa Gading, Kota Administrasi Jakarta Utara, bersama ini kami mengundang pihak yang berhak/pengelola barang/pengguna barang/masyarakat terdampak pada rencana lokasi pembangunan untuk hadir dalam konsultasi publik. ....
Tunjukkan Karya Terbaikmu pada Lomba Fotografi Udara (Aerial Photography) DBM 2024!
Jakarta – Dalam rangka menyambut serta memeriahkan Hari Sumpah Pemuda, Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta kembali menggelar lomba foto dengan tema “Jelajah Infrastruktur Bina Marga dari Cakrawala” berhadiah total Rp22 juta. Berbeda dari lomba fotografi sebelumnya, kali ini teknik yang akan dipakai adalah Teknik Fotografi Udara (Aerial Photography). Melalui lomba foto ini, masyarakat diajak untuk lebih mengenal dan menggunakan infrastruktur ....