Berita



Yuk Intip Progres Pembangunan Trotoar di Jalan Mangga Dua Raya Jakarta Pusat
Halo #SobatDBM, Kawasan Kota Tua merupakan kawasan LEZ (Low Emission Zone) yaitu penerapan untuk menekan tingkat emisi demi meningkatkan kualitas udara di kawasan tersebut sehingga mendorong masyarakat untuk menggunakan kendaraan yang ramah lingkungan.Untuk mendukung kawasan LEZ Kota Tua dan mendukung kawasan komersial (ITC Mangga Dua, WTC Mangga Dua, Mangga Dua Square dan Pasar Pagi), Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta membangun trotoar di sepanjang Jalan Mangga Dua raya (sisi ....
Peninjauan Lapangan Terkait Penataan Trotoar di Kawasan JIS Jakarta Utara
Halo #SobatDBMDinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta terus melanjutkan pembangunan trotoar dan infrastruktur pelengkapnya di beberapa wilayah di DKI Jakarta, salah satunya pembangunan trotoar di kawasan JIS, Jakarta Utara.Pj Gubernur Provinsi DKI Jakarta didampingi Plt. Kepala Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta, meninjau langsung infrastruktur di Kawasan JIS, salah satunya penataan trotoar kawasan JIS. Peninjauan tersebut dilakukan untuk memastikan pengerjaan penataan trotoar ....
Peninjauan Pengerjaan Jalan Tembus di Jalan Kelapa Gading Timur - Terminal Pulogadung, Jakarta Timur.
Halo #SobatDBMDinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta kembali melanjutkan pengerjaan Jalan Tembus salah satunya di Jalan Kelapa Gading Timur - Terminal Pulogadung, Jakarta Timur.Peninjauan yang dilakukan oleh Plt. Kepala Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta bersama Bidang Jalan & Jembatan adalah langkah penting dalam memastikan pengerjaan Jalan Tembus di Jalan Kelapa Gading Timur - Terminal Pulogadung ....
Progres Pembangunan JPO Klender
Hallo #SobatDBMDinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta telah melakukan pembangunan JPO (Jembatan Penyeberangan Orang) di Klender. Pembangunan JPO ini dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan keselamatan pejalan kaki yang melintas di daerah tersebut.Progress pembangunan JPO Klender saat ini sudah mencapai 98 persen. Saat ini sedang dilakukan proses finishing untuk menyelesaikan detail-detail terakhir dari JPO tersebut. Selain itu juga dilakukan test commissioning electrical untuk m ....