
Jakarta Pusat - Sejumlah pejabat dan pegawai Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta dan beberapa pihak lainnya mengikuti seminar bertajuk “Sustainable Urban Infrastructure for Jakarta". Seminar ini membahas solusi-solusi inovatif guna meningkatkan kualitas infrastruktur di Jakarta.Dalam sambutannya, Kepala Dinas Bina Marga Provinsi DKI Ja ....